admin

7 Manfaat Wakaf

“Kalian sekali-kali tidak sampai pada kebaktian (yang sempurna), sebelum kamu menafkahkan sebagian harta yang kamu cintai. Dan apa saja yang kamu nafkahkan, maka sesungguhnya Allah mengetahuinya,” (QS. Ali Imran/3: 92) Pernahkah berpikir mengapa zakat saja tidak cukup untuk orang-orang dermawan? Islam memberi kesempatan pada orang-orang berharta untuk bersedekah dan juga berwakaf disamping membayar zakat untuk mensucikan harta mereka. Selain untuk menambah pahala kebaikan, amalan sedekah dan wakaf juga memiliki banyak […]

7 Manfaat Wakaf Read More »

Pengertian Wakaf dan Hukum Wakaf Dalam Islam

  Pengertian Wakaf dan Hukum Wakaf Dalam Islam (Bahas Lengkap) – Dalam Islam sudah tidak asing lagi dengan kata “wakaf”. Benda yang dapat diwakafkan merupakan benda yang tahan lama, tidak hanya sekali pakai dan benda tersebut bernilai menurut ajaran Islam. Benda wakaf tidak bisa dimiliki oleh perorangan, benda wakaf diwakafkan kepada sekelompok orang atau orang yang bisa

Pengertian Wakaf dan Hukum Wakaf Dalam Islam Read More »

Penyaluran Donasi Bulan November 2022 #1

Assalamua’alaikum Wr. Wb. Segala puji bagi ALLAH SWT yang telah melimpahkan nikmat yang tak terhingga kepada kita semua. Alhamdulillah, pada hari Jum’at, tanggal 02 Desember telah terlaksana dengan baik juga lancar, acara “Penyaluran Donasi” yang merupakan Program Rutin Bulanan di Yayasan Amalia Insan Firdaus. Kegiatan penyaluran donasi kali ini Yayasan Amalia Insan Firdaus menyalurkan sebanyak

Penyaluran Donasi Bulan November 2022 #1 Read More »

Dasar Hukum Wakaf

Dasar Hukum Wakaf Menurut Al-Quran Secara umum tidak terdapat ayat al-Quran yang menerangkan konsep wakaf secara jelas.  Oleh karena wakaf termasuk infaq fi sabilillah, maka dasar yang digunakan para ulama dalam menerangkan konsep wakaf ini didasarkan pada keumuman ayat-ayat al-Quran yang menjelaskan tentang infaq fi sabilillah. Di antara ayat-ayat tersebut antara lain: “Hai orang-orang yang beriman! Nafkahkanlah (di jalan

Dasar Hukum Wakaf Read More »

Hukum Dan Macam Nazar

Asfahani rahimahullah dalam ‘Mufrodat Alfadul Qur’an, hal. 797 mengatakan,”Nazar adalah mewajibkan yang tidak wajib kepada diri anda karena terjadi suatu peristiwa. Allah ta’ala berfirman:   إني نذرت للرحمن صوما   مريم : 26 “Sesungguhnya aku telah bernazar berpuasa untuk Tuhan Yang Maha Pemurah.” QS. Maryam: 26. Maka nazar adalah mewajibkan mukalaf (orang yang terkena beban kewajiban)

Hukum Dan Macam Nazar Read More »

Hikmah Sedekah

Seperti pepatah yang mengatakan jika lebih baik tangan di atas dibandingkan di bawah menjelaskan jika sedekah dalam Islam merupakan sebuah tindakan yang penting untuk dilakukan khususnya jika termasuk golongan orang mampu. Agama Islam sendiri juga sudah memerintahkan untuk saling tolong menolong pada sesama manusia dalam kebaikan dan sedekah yang bisa dilakukan diantaranya adalah zakat yang

Hikmah Sedekah Read More »

Hikmah Maulid Nabi

Nabi Muhammad Shollallohu ‘Alaihi Wasallam (SAW.) dilahirkan di Makkah pada hari Senin 12 Rabiul Awal bertepatan dengan tahun Gajah atau 23 April 571 Masehi. Nabi Muhammad SAW. lahir dari pasangan Abdullah dan Aminah. Abdullah adalah putra dari Abdul Mutholib yang merupakan pemimpin suku Quraisy. Sementara Aminah merupakan putra dari Wahb, pemimpin Bani Zuhrah. Lahirnya Nabi

Hikmah Maulid Nabi Read More »